Mengiris Bawang Merah Anti Mata Merah?

Pemotong Bawang - Kalian pernah mengiris bawang merah secara manual alias satu persatu? Mengiris dengan menggunakan pisau tentunya. Terbayang tidak jika mengiris bawang merah dalam skala besar? misalnya dirumah ada acara dengan hidangan utama kuliner soto, yang kalian butuhkan supaya cita rasa maknyus adalah pelengkap taburan bawang goreng. Di pedesaan sangat jarang sekali bawang goreng dijual dalam kemasan. Kalaupun ada pasti sangat jarang sekali.

Mengiris bawang secara manual satu persatu? rasanya jika dalam jumlah banyak kalian akan hujan dengan air mata. Mengapa tidak? uap bawang merah sangat ampuh sekali membuat mata kita berair dan terasa panas karena paparan uap air bawang merah.
Kali ini admin punya solusi agar kalian bebas dari yang namanya sakit kepedihan dari bawang merah. Satu lagi admin kali ini akan mereview alat pengiris bawang merah yang bisa mengiris bawang merah tanpa membuat mata kalian merah. Dari sekian cara mengiris bawang merah, mungkin cara dengan menggunakan alat ini merupakan yang paling praktis.

Mengapa? Jika dilakukan dengan cara manual, tentu akan sangat lama sekali, dan jika kita menggunakan alat modern tentu juga akan mengearkan biaya tambahan. Seperti misal tenaga listrik. Dan bisa saja nanti alat modern mengalami kerusakan karena melebihi masa pakai yang dianjurkan. Admin yakin alat modern bisa dipastikan lambat laun akan mengalamai yang namanya penggantian. Penggantian bebebapa komponen sudah barang tentu pasti terjadi.

Pada artikel kali ini admin akan review sebuah alat yang dimaksud diatas, tanpa listrik dan juga mengiris bawang merah dengan sangat cepat. Alat pemotong bawang merah ini bisa digolongkan masih dijajaran alat tradisional dan manual.

Namun tujuan dibuatnya alat tersebut kita kita memandang bagaimana alat tersebut bekerja, dan yang kita butuhkan adalah hasilnya nanti dan juga kita tidak perlu susah payah mengeluarkan tenaga yang besar untuk menggerakkan alat ini.

Bagian kalian yang merupakan generasi muda yang mengerti akan teknis, suatu alat bisa bekerja dengan hasil maksimal dan minimal dalam modal dan tenaga. Sangatlah direkomendasikan untuk kalian para pencari alat pengiris bawang merah untuk segala kebutuhan sehari-hari. Misal saja untuk bisnis kuliner atau hanya untuk keperluan rumah tangga saja.

Alat pengrajang bawang ini bisa menampung kurang lebih 20 butir bawang merah dan diiris secara bersamaan, jika ini menggunakan pengiris dalam ukuran sedang. Dan pengiris ini sendiri tersedia dalam 3 ukuran yaitu sedang, besar dan super jumbo. Untuk super jumbo sendiri bisa menampung sampai dengan 40 butir bawang merah.

Admin sendiri sering menjumpai beberapa ibu-ibu yang mengeluh dan kadang marah-marah didapur, sebab dibuat geram saat melakukan pengirisan bawang merah secara manual dengan menggunakan pisau dapur. Yang admin lihat kemudian adalah hasil irisan, mereka cenderung mengiris dengan terburu-buru sebelum mata mereka merah. Hasilnya pun ada yang tebal dan ada yang tipis. Pada saat penggorengan nanti kita akan mengerti apa yang terjadi. Bawang goreng matang tidak rata, bahkan ada yang gosong duluan.

Hal diatas merupakan salah satu alasang mengapa admin sangat merekomendasikan alat pengiris bawang merah ini. Segera miliki alat pengiris terciamik ini, kalian bisa melihat deskripsi di www.pemotongbawang.com.

0 Response to "Mengiris Bawang Merah Anti Mata Merah?"

Posting Komentar

silahkan berkomentar sesuai dengan isi artikel.
yang tidak boleh ditulis ketika berkomentar
tulisan berbau SARA
SPAMMING
berkata jorok
berpromosi


jika hal tersebut ada dalam komentar anda saya akan langsung menghapusnya
terimakasih atas kunjungannya